Kamis, 27 Februari 2014

Duck Face itu ....

    Setiap orang pasti memiliki hasrat untuk dikenal baik oleh orang lain. karena sejatinya manusia adalah manusia sosial yang dalam kehidupan kesehariannya membutuhkan orang lain.

     Dewasa ini , didukung oleh pesatnya kemajuan teknologi dan informasi, banyak cara agar orang bisa terkenal. diantaranya adalah sesorang yang memotret dirinya sendiri dengan pose Duck Face.Duck Face adalah pose denagn kepala miring, bibir dimonyongkan, lidah melet, dan menyipitkan mata agar terlihat imut. Hal ini didukung dengantersedianya kamera depan yang terdapat dalam gadget sekarang.Ternyata, ada penelitian yang menyebutkan Duck Face menunujukkan adanya gangguan mental bagi si empunya.

   
Menurut penelitian, orang yang berpose Duck Face mengalami gangguan mental. pose seperti ini menunjukkan rendahnya percaya diri dengan wajah natural dan taku terlihat tidak menarik. Dan ini mereka lakukan untuk menarik perhatian publik, padahal tidak semua orang menyukai pose seperti itu. Biasanya orang yang sering dan menyenangi pose itu sering merasa kesepian dan selalu ingin jadi pusat perhatian. Jadi, masih tertarik dengan Duck Face........???

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Know us

Our Team

Tags

Video of the Day

Contact us

Nama

Email *

Pesan *